William Saliba Akan Membuat Pertahanan Arsenal Membaik
- 7msport spbo
- Dec 13, 2019
- 2 min read

Pada musim ini Arsenal sudah kebobolan 24 kali selama 16 kali pertandingan, Jumlah ini cukup banyak sekali mengingat pada bursa transfer sebelumnya mereka mendatangkan banyak bek handal seperti Sokratis dari Borussia Dortmund dan juga David luiz dari club tetangga Chelsea. Sokratis di boyong Arsenal dengan misterius dari kabar berhembus, Ia di beli dengan harga 19 Juta Euro. Namun, Tak tahu berapa lama kontrak Sokratis Di Arsenal namun pihak arsenal menjelasakan bahwa ia akan membela Arsenal dalam jangka waktu yang panjang.
Berbeda dengan David Luiz, Pihak Arsenal hanya merogoh kocek 9 juta poundsterling atau sekitar Rp 138 milliar saja. Ini tergolong murah karena untuk ukuran seorang bek ternama biasanya di patok harga 25 -35 juta untuk memboyongnya. Salah satu faktor harga David Luiz sangat murah ialah usianya yang sudah menginjak 32 tahun.
Pada kenyataanya 2 bek tersebut tidak bisa memberikan dampak signifikan kepada pertahanan Arsenal. Buktinya mereka sudah kebobolan 24 kali itu jumlah yang sangat besar karena pertahanan mereka di isi nama nama besar seperti Hector Bellerin dan Kolasinac. Oleh karena hal ini Pihak manajemen Arsenal mencari amunis tambahan untuk mengisi pertahanan mereka. Alhasil mereka mendapatkan talenta muda berbakat asal Perancis. Pemain yang sebelumnya berkostum AS Saint-Ettienne di boyong Arsenal dengan harga 27 juta Poundsterling atau sekitar Rp 470 milliar. Saliba diharapkan mampu memperbaiki keadaan yang sangat buruk di pertahanan Arsenal. Walaupun usia masih mudah tapi pihak Arsenal yakin bahwa Pembelian Saliba adalah hal yang tepat sebagai solusi dari masalah pertahanan mereka saat ini.

Namun saat ini Saliba masih berada di AS Saint-Ettienne menunggu hingga akhir musim dan segera ke London untuk bermain dengan Arsenal. Sudah banyak penggemar Arsenal menunggu penampilannya. Saat ini semua berharap kepadanya agar bisa mengawal dengan baik pertahanan mereka. Ia diprediksi berduet dengan Sokratis atau mungkin Arsenal akan bermain dengan 3 bek dengan memainkan David Luiz,Sokratis,dan William saliba.
Menurut pengamat sepak bola Formasi yang paling tepat adalah memainkan mereka bertiga sebagai bek tengah. Formasi ini dipercaya bisa menguatkan pertahanan Arsenal dan juga akan membantu penyerangan arsenal karena meninggalkan mereka bertiga di belakang sudah sangat aman. Livescore SPBO : http://www.7msport.online/
Comments